When you book with an account, you will be able to track your payment status, track the confirmation and you can also rate the tour after you finished the tour.
Moda transportasi yang sering digunakan dalam kegiatan wisata adalah bus pariwisata. Meski disebut bus pariwisata, nyatanya kegunaannya tidak sekedar untuk berwisata melainkan juga untuk kegiatan praktikum mahasiswa dan lain sebagainya. Salah satu bus pariwisata yang sering kita dengar digunakan sebagai moda transportasi wisata dan kegiatan lainnya adalah bus panorama. Sudah banyak EO yang juga melakukan sewa bus Panorama karena dinilai mereka memiliki nama yang sudah sangat populer.
Jenis bus pariwisata ini sudah sangat terkenal dan banyak melayani berbagai permintaan pelanggannya dengan sangat baik. Ketika kita melakukan pencarian menggunakan search engine seperti Google, maka Bus Panorama ini memiliki urutan kelima sebagai jenis bus pariwisata yang banyak dicari. Standar yang baik, pelayanan yang memuaskan serta armada yang berkualitas menjadikan bus Panorama sebagai bus pariwisata yang banyak dicari.
Jenis armada pertama yang dimiliki oleh Bus Panorama adalah jenis big bus. Bus besar dengan kapasitas 59 seat yang memiliki konfigurasi 59 seat. Ada pula jenis big bus yang memiliki kapasitas 47 seat dengan konfigurasi 2-2. Fasilitas yang ada di jenis armada satu ini tentu sangat lengkap sehingga sangat mungkin jika jenis armada ini menjadi jenis bus yang sangat dicari oleh para klien.